
Zakat Fitrah adalah kewajiban (fardhu 'ain) bagi setiap Muslim, baik laki-laki maupun perempuan, yang memiliki kelebihan makanan pokok pada Hari Raya Idul Fitri. Ibadah ini bertujuan untuk mensucikan orang yang berpuasa serta memberikan makanan kepada fakir miskin.
![]()
Menanti doa-doa orang baik